Artikel
Semara Ratih Desa Gadungan
31 Januari 2024 10:06:03
Administrator
274 Kali Dibaca
Berita kegiatan desa
“Inovasi Semara Ratih ini merupakan program unggulan Pemerintah Kabupaten Tabanan, yang bertujuan untuk mempercepat kepemilikan dokumen kependudukan, meningkatkan kualitas perkawinan, dan terwujudnya konservasi lingkungan yang baik,”
Desa Gadungan melaksanakan Program Semara Ratih dengan penyerahan akta perkawinan secara langsung bagi warga yang menikah (pengantin). Penyerahan akta perkawinan dari Bupati Tabanan kepada pasangan yang baru menikah di Desa Gadungan
Jalan Berlubang
Kegiatan gotong royong yg di hadiri Dpmd Tabanan, KantorCamat SelemadegTimur, Spengatim Mataksu, pokdarwis Banyu Amerta Nadi (BAN), perbekel Desa Gadungan I Wayan Muliartana, perangkat desa dan masya
Wisata Sepeda
49 HPR di Desa Gadungan Selemadeg Timur Divaksin Rabies
Pelukis Komang Bayu Kembangkan Teknik Pecut Lidi
Bupati Tabanan Ngantor Di Desa Gadungan
Semangat Membangun Warga Desa Gadungan
Cegah PMK, Desa Gadungan Tanam Rumput Odot dan Pak Chong

